Fransiskus, Penumpang Helikopter itu Cerita sambil Menangis
Kamis, 15 Oktober 2015 – 05:50 WIB
CERITA PILU- Fransiskus masih terbaring di RSUD dr Hadrianus Sinaga Pangururan Samosir. FOTO: DHEV BAKKARA/METRO SIANTAR/JPNN
Setelah tinggal seorang sendiri, Frans kemudian berpikir apakah lebih baik berjalan ke arah timur. Tetapi karena mengingat di peta itu masih terlalu jauh sehingga berinisiatif bergerak ke arah selatan. "Oh bukan ke arah selatan tetapi ke arah barat," jelasnya mempertegas ingatannya.
Setelah keluar dari helikopter, Frans melepas sepatu, celana, baju dan kaos. "Saat itu saya hanya menggunakan celana dalam dan singlet. Namun ketika saya ditemukan, saya ditemukan tanpa busana sama sekali. Dan saya bersyukur akhirnya dapat selamat," jelasnya dengan suara lelah sembari mengakhiri ceritanya. (rah/sam/jpnn)
SAMOSIR - Fransiskus Subihardayan, penumpang helikopter EC 130 yang ditemukan selamat di perairan Danau Toba, hingga kemarin masih dirawat di RSUD
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Semana Santa: Syahdu dan Sakral Prosesi Laut Menghantar Tuan Meninu
- Inilah Rangkaian Prosesi Paskah Semana Santa di Kota Reinha Rosari, Larantuka
- Semarak Prosesi Paskah Semana Santa di Kota Reinha Rosari, Larantuka
- Sang Puspa Dunia Hiburan, Diusir saat Demam Malaria, Senantiasa Dekat Penguasa Istana
- Musala Al-Kautsar di Tepi Musi, Destinasi Wisata Religi Warisan Keturunan Wali
- Saat Hati Bhayangkara Sentuh Kalbu Yatim Piatu di Indragiri Hulu