Frederich Yunadi Heran tak Dilibatkan dalam Penyerahan Susno
Jumat, 03 Mei 2013 – 13:01 WIB

Frederich Yunadi Heran tak Dilibatkan dalam Penyerahan Susno
Ia mengaku juga tak tahu pertemuan antara Jaksa Agung Basrief Arief dengan pengacara Susno laiannya, Untung Sunaryo Kamis sore, yang membahas eksekusi Susno. Hal ini karena ia dan Untung berbeda tim.
Baca Juga:
Frederich pun mengaku tak tahu mengapa Susno memakai pengacara lain untuk mengurus penyerahan dirinya.
"Tim Pak Untung, adalah tim ketika Pak Susno menyatakan akan menjalani hukuman sebelum beliau menerima putusan resmi pengadilan negeri Jaksel. Setelah beliau terima, beliau berkonsultasi dengan tim kami. Kuasa terhadap Pak Untung dkk bagaimana, itu di luar pengetahuan kami. Kami tidak ikut campur. Yang jelas, kita lakukan sesuai kuasa yang beliau berikan pada kami," pungkas Frederich. (flo/jpnn)
JAKARTA - Sebagai orang yang selalu berada di garda terdepan membela Susno Duadji, tampaknya Frederich Yunadi kebingungan mengetahui kliennya tiba-tiba
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Dendi Budiman: Miskinkan Hakim dan Pengacara Terlibat Suap Rp 60 Miliar
- Gibran Buat Konten Bonus Demografi, Deddy PDIP: Jangan Banyak Bikin Video, Kerja Saja
- Menteri Kabinet Merah Putih Temui Jokowi, Ketua DPR Merespons Begini
- TNI AL Menggagalkan Penyelundupan 7 Calon PMI Ilegal ke Malaysia
- Peserta Sespimmen Menghadap Jokowi, Pengamat Singgung Dugaan Keterlibatan Polisi Pada Pilpres 2024
- Dinkes Jabar Sebut Program Cek Kesehatan Gratis Sepi Peminat