Freeport dan Antam Bersinergi, Erick Dorong Lonjakan Cadangan Emas Batangan di Dalam Negeri
Jumat, 08 November 2024 – 06:48 WIB

Menteri BUMN Erick Thohir (paling kiri) bertepuk tangan saat menyaksikan Presiden Direktur PT Freeport Indonesia (PTFI) Tony Wenas dan Dirut PT Antam Nicolas D. Kanter memperlihatkan naskah kesepakatan jual beli logam emas dalam signing ceremony di Jakarta, Kamis (7/11/2024). Melalui kesepakatan itu, Antam akan membeli 30 ton emas produksi PTFI. Foto: JPNN.com
Perjanjian tersebut diteken oleh Presiden Direktur PTFI Tony Wenas dan Dirut PT Antam Nicolas D. Kanter di Jakarta pada Kamis (7/11/2024) petang. Tony Wenas mengungkapkan 30 ton emas produksi PTFI akan dibeli oleh Antam.
Nilai 30 ton emas itu sekitar USD 12,5 miliar atau Rp 200 triliun. “Kalau Antam mau lebih (dari 30 ton emas, red), kami siap,” ucap Tony. (jpnn.com)
Video Terpopuler Hari ini:
Freeport dan Antam bersinergi, Erick Thohir mendorong lonjakan cadangan emas batangan dalam negeri.
Redaktur : Djainab Natalia Saroh
Reporter : JPNN.com
BERITA TERKAIT
- H-1 Lebaran, Harga Emas Antam, UBS, Galeri24 di Pegadaian Naik
- Erick Thohir Bersama Legenda Belanda Mulai Membicarakan Program Pembinaan Pemain
- Dukung Kelancaran Arus Mudik, ASDP Lepas 106 Peserta Mudik Gratis ke Bandar Lampung
- Kementerian BUMN Lepas Peserta Mudik Gratis dengan 200 Kota Tujuan
- Untuk Ketiga Kalinya FW BUMN Gelar Mudik Gratis Naik KA Wisata
- Harga Emas Antam Hari Ini Jumat 28 Maret Melonjak, Berikut Daftarnya