Freeport Dituding Incar Emas di Nabire
Kamis, 27 Oktober 2011 – 19:19 WIB

Freeport Dituding Incar Emas di Nabire
Lily juga mengatakan, penyelesaian persoalan Papua juga tergantung pada keseriusan pemerintah pusat. Menurutnya, justru di era Presiden Abdurrahman Wahid ternyata persoalan Papua bisa diselesaikan. Namun di era pemerintahan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono, yang terjadi malah sebaliknya.
“Kalau Gus Dur bisa diterima masyarakat Papua, masa SBY tidak bisa. Bukan karena Gus Dur hebat. SBY juga lebih hebat, punya gelar doktor. Sekarang tergantung pemerintah pusat mau atau tidak mengatasi permasalahan Papua,” katanya. (boy/jpnn)
JAKARTA – Anggota DPR RI dari Fraksi Partai Kebangkitan Bangsa (FPKB), Lily Wahid, mensinyalir kisruh di Papua tak hanya terkait separatisme.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- 5 Berita Terpopuler: Jadwal Tes PPPK Sudah Keluar, 6 Fakta Terungkap, Komitmen Tegas
- Gastroskopi, Prosedur Minimal Invasif untuk Mengatasi Gangguan Pencernaan
- Begini Tanggapan Wamenaker Soal Ramai Demo Mitra Grab
- Kunker ke Kalteng, Menhut Ungkap Pesan Prabowo Terkait Revitalisasi Usaha Kehutanan
- Ismahi Gelar Diskusi Publik Tentang Dominus Litis Dalam RUU KUHAP
- Danone Aqua Berkomitmen Implementasikan Permen LH Soal Pembayaran Jasa Lingkungan