Freeport Resmi Support Persipura Rp 8,5 Miliar
Jumat, 19 Januari 2018 – 03:00 WIB

Skuat Persipura. Foto: Cenderawasih Pos
Sebelumnya, Persipura sudah mendapatkan banuan dana dari Bank Papua sebesar Rp 8,5 miliar. Dengan kepastian dua sponsor besar ini, total saat ini Persipura sudah memiliki kepastian dana Rp 17 miliar.
Namun, jumlah tersebut masih jauh dari yang ditargetkan sebagai kebutuhan Persipura di musim 2018 yang mencapai Rp 35 miliar. Tentu saja, sponsor kecil lainnya dan penjualan tiket bisa menjadi sumber pemasukan.
Selain itu, perusahaan lokal di Jayapura juga bisa menjadi bagian dari Persipura untuk kembali bersaing di papan atas Liga 1 2018 mendatang. (dkk/jpnn)
Persipura Jayapura tak perlu pusing lagi untuk menghadapi Liga 1 2018 mendatang.
Redaktur & Reporter : Muhammad Amjad
BERITA TERKAIT
- Dewa United Mendekat dan Bali United Krisis, Persib Waspada
- Pukul PSS Sleman, Dewa United Pangkas Jarak dengan Persib
- Dramatis! 5 Gol Mewarnai Semen Padang Vs PSIS Semarang, Cek Klasemen
- Persib vs Bali United: Pengakuan Marc Klok soal Serdadu Tridatu
- Persib vs Bali United: Maung Bandung Bidik Poin Penuh
- Live Streaming Semen Padang Vs PSIS Semarang, Seharusnya Seru