Fresh Graduate, Siap-siap Yuk! Pertamina Group Buka Lowongan BPS 2021 Nih

4. PT Pertamina Geothermal Energy (PGE) (Anak Usaha Subholding Power & New Renewable Energy)
Syarat khusus adalah lulusan dari Teknik Mesin, Teknik Elektro, Teknik Elektro Arus Lemah, Teknik Fisika, Teknik Sipil, Teknik Lingkungan, Teknik Perminyakan, Teknik Pertambangan, Teknik Geologi, dan Teknik Kimia
5. Subholding Refining & Petrochemical - PT Kilang Pertamina Internasional (KPI)
Syarat khusus yakni lulusan dari Teknik Kimia; Teknik Elektro; Teknik Fisika; Teknik Mesin; Teknik Lingkungan
“Seluruh proses pendaftaran dan seleksi tidak dipungut biaya apapun. Hati-hati terhadap segala bentuk penipuan yang mengatasnamakan Pertamina," ungkapnya.
Fajriyah meminta pelamar untuk memastikan dan selalu akses kanal informasi resmi perusahaan.
"Jika ada yang akan ditanyakan bisa hubungi Pertamina Call Center 135 atau email ke pcc135@pertamina.com,” imbuh Fajriyah. (jpnn)
Pertamina Group membuka lowongan Bimbingan Profesi Sarjana (BPS) 2021 bagi lulusan S1/D4 dari berbagai jurusan.
Redaktur & Reporter : Elvi Robia
- Keren! Rumah Tamadun Ubah Limbah Jadi Lapangan Kerja Bagi Perempuan dan Warga Binaan
- Perjalanan Gemilang 62 Tahun TASPEN: Ini Sederet Inovasi dan Transformasi Layanan
- Kehadiran Rumah Layak Huni di Karawang Jadi Bukti Kepedulian Peruri
- Pelita Air dan Elnusa Berkolaborasi dalam Penyediaan Layanan Penerbangan Korporasi
- PertaLife Insurance Bukukan Premi Rp 1,25 Triliun, Kinerja Terbaik Sepanjang Sejarah
- Pertamina Fasilitasi Sertifikasi Ribuan UMKM Rumah BUMN Selama Januari-Maret 2025