Full Day School, Bu Risma: Biaya Makan Bisa Miliaran Rupiah

Mantan kepala Badan Diklat Jatim ini menambahkan, selama ini konsep full day school sudah berjalan di beberapa sekolah, terutama bagi sekolah swasta. Jadi, pihak Kemendikbud tinggal menyosialisasikan kepada sekolah-sekolah lain untuk menyiapkan diri.
Saiful menyebut, dengan berada di sekolah dari pagi sampai sore, diharapkan karakter siswa bisa terbentuk. Dia mencontohkan sekolah-sekolah di Jepang dan Korea Selatan. Di dua negara itu, karakter dibentuk, digembleng masalah kenegaraan, hingga peningkatan sumber daya manusia (SDM).
“Full day school bisa efektif membentuk karakter siswa. Contohnya sudah ada di Jepang dan Korea Selatan,” tandasnya.
Kepala Bidang Pendidikan Dasar (Dikdas) Dinas Kota Surabaya, Eko Prasetyoningsih mengatakan, jika full day itu harus dilakukan, maka nantinya DPR dan pemkot harus membuat program konsumsi anak-anak sekolah.
“Itu kalau menghendaki sekolah tetap gratis. Bisa dilakukan dengan cara lainnya yakni memberi makan siang harus disediakan orang tua. Tapi, kan tidak enak kalau makannya dari pagi terus dimakan sore,” kata dia. (*/no/sam/jpnn)
DUNIA pendidikan dihebohkan dengan gagasan full day school yang dilontarkan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Muhadjir Effendy. Ada yang
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Mendikdasmen Ungkap Pesan Penting Prabowo soal Kualitas Pendidikan Dasar
- Universitas Terbuka Luluskan 29 PMI di Korea Selatan
- Wamen Fauzan: Era Kolaborasi, Kampus Harus Bersinergi dengan Pemda
- Untar dan KSU Perkuat Kerja Sama Global Lewat Konferensi Dunia & Bertemu Presiden Taiwan
- Guru Sekolah Rakyat dari PNS & PPPK, Diusulkan Kepala Daerah
- Kemdiktisaintek Membuka Peluang Sarjana Kuliah S2 Setahun, Lanjut Doktoral