G20 EMPOWER Bahas Lingkungan Kerja Aman Bagi Kaum Perempuan
Kamis, 31 Maret 2022 – 14:01 WIB

Co- Chair G20 EMPOWER, Rinawati Prihatiningsih. Foto: dok.G20 Empower
"Kita bisa melihat bersama bahwa tindakan proaktif dari sektor swasta dan sektor publik sangat penting dalam memastikan perempuan dapat memiliki tempat kerja yang aman di masa pandemi pasca-covid-19," kata Rinawati.
Sementara, Chair G20 EMPOWER, Yessie D. Yosetya berharap para peserta 1st Side Event G20 EMPOWER dapat terinspirasi melanjutkan aksi nyata untuk mendukung kesetaraan gender. (flo/jpnn)
G20 EMPOWER Presidensi Indonesia ingin ada kesetaraan gender dan perlindungan bagi kaum perempuan di tempat kerja.
Redaktur & Reporter : Natalia
BERITA TERKAIT
- Pengurus DWP Unit Kerja Lingkup Kemendagri Masa Bakti 2024–2029 Resmi Dikukuhkan
- Dukung Kesetaraan Gender, Nestle Ingin Ciptakan Lingkungan Kerja Aman & Inklusif
- Waka MPR Harap Patriotisme Perempuan Dapat Dibangkitkan untuk Dorong Kemajuan Bangsa
- Kunjungi Indonesia, GDCE Kamboja Pelajari Cara Bea Cukai Menerapkan Kesetaraan Gender
- Kapolri: Direktorat PPA-PPO Hingga Polda-Polres Dukung Perlindungan Perempuan dan Anak
- Direktorat PPA &PPO Diharapkan Dorong Peringkat Kesetaraan Gender Indonesia