Gabung Repsol Honda, Joan Mir Dapat Petuah dari Marc Marquez, Apa Itu?
Kamis, 23 Februari 2023 – 12:14 WIB

Dua rider Repsol Honda untuk MotoGP 2023, Marc Marquez (kiri) dan Joan Mir (kanan). Foto: Twitter/MotoGP
Marquez melihat Mir merupakan rider yang tangguh, dan berharap bisa menjalin kerja sama yang apik untuk MotoGP 2023.
"Pada tes di Valencia dan Malaysia, kami berada di arah yang sama. Saya berharap kami bakal bertarung dalam trek memperebutkan posisi teratas," tambah Marquez.
MotoGP 2023 rencananya baru bergulir pada 26 Maret mendatang di Algarve International Circuit, Portugal.(mcr15/jpnn)
Joan Mir mendapat petuah penting dari tandemnya di tim Repsol Honda, Marc Marquez.
Redaktur & Reporter : Dhiya Muhammad El-Labib
BERITA TERKAIT
- Tak Masuk Akal Jika Jorge Martin Tembus Q2 MotoGP Qatar
- Direktur Teknik HRC Sebut Motor Balap Honda di MotoGP Masih Menyimpan Kelemahan
- Jadwal MotoGP Qatar: Balapan Malam di Sirkuit Favorit Pecco
- New Honda CBR250RR Tawarkan Pilihan Warna Baru yang Beragam
- Ternyata Begini Kondisi Marc Marquez Setelah Gagal Finis di Race MotoGP Amerika
- Diggia Siap Mengusik Persaingan Juara MotoGP 2025