Gading Marten Tidak Akan Hadiri Sidang Cerai
Kamis, 29 November 2018 – 10:51 WIB

Gading Marten ditemui di kawasan Kemang, Jakarta Selatan. Foto: Gilang
"Kami tidak mau saling menyalahkan, sehingga kami tidak akan sebut masalah itu. Yang penting ini keputusan secara baik-baik, tidak ada faktor orang ketiga maupun materi," ungkap Gading. (mg3/jpnn)
Gading Marten mengaku siap menerima putusan verstek untuk resmi bercerai dengan istrinya Gisella Anastasia.
Redaktur & Reporter : Dedi Yondra
BERITA TERKAIT
- Sinopsis dan Jadwal Tayang Film Modal Nekad
- Modal Nekad Akhirnya Mempertemukan Gisel dengan Gading Marten
- Gisel Ajak Gempi dan Gading Rayakan Natal di Korea
- Gisel Kenang Momen Kocak saat Ikut Audisi Indonesian Idol
- 3 Berita Artis Terheboh: Buku Nikah Rizky Febian Bodong, Polisi Periksa 5 Saksi
- Gading Marten Akhirnya Ungkap Kekasih Baru, Namanya Medina Dina