Gadis Muda Nyaris Dihajar Massa
Selasa, 26 Mei 2015 – 09:06 WIB
Namun, ia mengaku sudah sering beraksi di Pasar Dwikora. "Di Parluasan aku sering. Kalau lagi hari minggu, kan ramai orang. Kalau di Pasar Horas baru sekali ini. Itupun tadi aku ke Pasar Horas mau beli bumbu," ujar wanita tamatan SMP ini.
Sementara itu, Kapolsek Siantar Barat Iptu David Sinaga membenarkan kejadian tersebut. "Pelaku sudah kita amankan dan saat ini dalam proses pemeriksaan," ujarnya. (mag-05/ara/sam/jpnn)
SIANTAR - Sarina Ratna br Silalahi (22) nyaris dihajar massa. Gadis muda ini tertangkap basah mencopet di Pasar Horas, Siantar, Senin (25/5) sekira
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Polisi Gerebek Lokasi Pembuatan Senpi Rakitan di Lampung Tengah, Tangkap 1 Tersangka
- Kodam Udayana Dicatut Penipu, Begini Kasusnya
- Tenaga Honorer Korupsi Dana Desa, Kerugian Negara Mencapai Rp 433 Juta
- Brigjen Pol Faizal Rahmadani: Kejar, Tangkap Aske Mabel Hidup atau Mati
- 2 Tahun Berlalu, Kematian Iwan Boedi Masih Misteri, Polisi: Tantangan Berat
- Aipda Robig Didampingi 7 Kuasa Hukum, Ada Kata Kasihan Keluarga Korban dan Pelaku