Gaet Yolla dan Risco, BNI Jadi Kuda Hitam Proliga
Senin, 25 Desember 2017 – 08:59 WIB
Kali ini, manajemen BNI enggan hanya numpang lewat pada Proliga 2018.
Manajemen sudah menyiapkan skuat terbaik untuk bisa bersaing dengan tim yang lain.
Manajer tim putri BNI Taplus Endang Hidayatullah mengatakan, skuat kini tengah menjalani pemusatan latihan.
"Sejak kami bentuk awal Desember lalu, kami punya harapan besar mereka bisa bicara banyak," terangnya.
Endang juga menyebut sosok Loudry Maspaitella juga akan kembali memegang peran penting di tim putra.
Kali ini, setter legendaris timnas itu akan menjadi koordinator tim.
Seperti halnya tahun lalu, Loudry akan memberikan masukan secara teknis kepada tim pelatih. (nap/ady)
Jakarta BNI Taplus mendatangkan bintang Jakarta Elektrik PLN Yolla Yuliana untuk Proliga 2018.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Popsivo Polwan Datangkan Bintang Asal Turki Demi Proliga 2025
- Pemain Jakarta Bhayangkara Laris Manis, Nizar Julfikar Gabung Klub Thailand
- Kapolri Cup 2024: Yolla Yuliana Bantu Polda Jawa Timur Kalahkan DKI Jakarta
- Kapolri Cup 2024 Zona 4 Dibuka di Gor Pajajaran Bandung, Jawa Barat Didominasi Atlet Proliga
- Bank DKI Ajak Warga Gunakan Transaksi Nontunai saat Grand Final Proliga Bolavoli 2024
- Daftar Peraih Penghargaan Individu Proliga 2024: Rendy Tamamilang Ukir Tinta Emas