Gagal Gasak Duit Pengurus Masjid, Pencopet Ditangkap
“Untung ada petugas pak, saya dan pelaku ini langsung dibawa ke pos terdekat, di sana baru jelas kalau uang saya sudah berhasil diambilnya sebanyak Rp 1,8 juta,” tukas korban.
Kasat Reskrim Polresta Padang, Kompol Iwan Ariyandhi mengatakan, pelaku yang tinggal di asrama Padang Timur ini langsung diamankan. Saat dipertemukan dengan korban dan dihitung, uang korban yang semula Rp 29,5 juta menjadi Rp 27,7 juta.
“Berarti uang korban ini sudah berhasil diambil oleh pelaku sebanyak Rp 1,8 juta,” katanya.
Menurut Iwan, pelaku ini adalah spesialis copet di atas angkot dan baru keluar dari penjara. Sejauh ini, petugas masih melakukan penyelidikan dan pengembangan terhadap kasus tersebut.
“Pelaku ini adalah residivis dan saat ini kita masih berusaha mengungkap jaringannya,” pungkas Iwan. (ag)
PADANG - Seorang pensiunan Bank Nagari menjadi korban pencopetan diatas Trans Padang, Jumat (19/9) siang kemarin. Karena aksinya ketahuan, pelaku
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Jika Koridor 1 Transjakarta Dihapus, Harga Tiket MRT Jakarta Bakal Disesuaikan
- Pemkab Biak Numfor Merealisasikan Pembayaran Tunjangan Sertifikasi Guru 2024
- Arus Mudik Nataru, KM Labobar Angkut 20 Ribu Penumpang di Papua
- Juhana: Jangan Sampai Ada Kisah Oemar Bakri di Kota Bogor
- AQUA Elektronik Menyalurkan Bantuan Kepada Korban Bencana Alam di Sukabumi
- Penikam dan Penggorok Leher Guru di Kampar Tertangkap