Gagal Jadi Dosen Tetap
Senin, 14 Januari 2013 – 21:03 WIB
JAKARTA - Aktris yang juga seorang politisi Wanda Hamidah, punya cita-cita menjadi pengajar yang baik. Namun Anggota DPRD DKI Jakarta asal Partai Amanat Nasional itu tidak bisa menjadi dosen tetap karena sibuk di parlemen. "Dulu ingin sekali jadi dosen setelah saya S2, apalagi dukungan dari keluarga juga menginginkan saya jadi dosen," jelasnya.
“Kalau dosen tetap belum ya, karena waktu saya sedikit sekali di luar. Saya hanya sempat mengisi pelatihan atau kuliah singkat,” kata Wanda saat ditemui Bilangan Jl. M.H Thamrin, Jakarta Pusat, Senin (14/1).
Mantan istri Cyril Raoul Hakim ini sempat bercita-cita menjadi dosen setelah lulus dari pascasarjana Universitas Indonesia. Keinginannya itu sangat didukung keluarga untuk jadi dosen.
Baca Juga:
JAKARTA - Aktris yang juga seorang politisi Wanda Hamidah, punya cita-cita menjadi pengajar yang baik. Namun Anggota DPRD DKI Jakarta asal Partai
BERITA TERKAIT
- Ajaib, Gempi Akhirnya Punya Lagu Sendiri
- Tengku Dewi Tetap Ingin Bercerai, Begini Respons Andrew Andika
- TipTip & Most Contents Hadirkan Orkestrasi Megah OST K-Drama Populer di Indonesia
- Ingar Bingar dan Silaturahmi di Lawless Fest 2024
- Reza Artamevia Diduga Terlibat Kasus Penipuan Bisnis Berlian Rp 18,5 Miliar
- Menjelang Konser, Isyana Sarasvati Rilis Karya Kolaborasi dengan Marty Friedman