Gagal Kabur, Penembak Sang Mertua Ditangkap saat Menunggu Bus
Senin, 20 September 2021 – 13:47 WIB

Lison (celana pendek) pelaku penembak mertuanya sendiri saat berada di Mapolres Ogan Komering Ilir, Sabtu (18/9/2021). Foto: palpos.id
Usai menembak paha kiri korban, pelaku langsung melarikan diri.
Namun, tak lama setelah mendapat kabar kejadian itu, polisi bergerak cepat menangkap pelaku.
Sekarang untuk mempertanggungjawabkan perbuatannya, pelaku berikut barang bukti telah diamankan di Polres OKI.
Baca Juga: Mencurigakan, Mobil Innova Tak Bertuan Diperiksa Polisi, Isinya Mengejutkan
“Barang bukti yang diamankan adalah berupa satu pucuk senjata api rakitan jenis pistol kaliber 38,” tutupnya. (*/palpos.id)
Polisi telah menangkap Lison, 23, pelaku penembakan terhadap sang mertua Rusdi, 46, Sabtu (4/9) sekitar pukul 02.00 WIB lalu.
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- Aipda Robig Penembak Siswa SMK di Semarang Minta Dibebaskan
- KKB Tembak Mati Iptu (Purn) Djamal Renhoat
- Berkas Perkara Penembakan 3 Polisi di Lampung Diserahkan ke Denpom TNI
- Penembakan di Lokasi Judi Sabung Ayam Diduga Terencana, Sahabat Polisi: Pelaku Harus Dihukum Berat
- Anak Bos Rental Mobil: Kami Belum Bisa Memaafkan Para Pelaku Penembakan
- Ini Kata Komnas HAM soal Kasus 3 Polisi Diduga Ditembak Oknum TNI