Gagal Liga Champions, Ancelotti Pergi
Minggu, 20 Februari 2011 – 10:31 WIB
Baca Juga:
Ancelotti menambahkan, pernyataannya itu merupakan inisiatif pribadinya dan bukan karena kebijakan pemilik Chelsea Roman Abramovich. Hubungan Ancelotti dan Abramovich memang dikabarkan tidak lagi harmonis selepas pemecatan sepihak asisten pelatih Chelsea Ray Wilkins medio November tahun lalu.
Baca Juga:
Tak heran apabila Ancelotti dirumorkan akan kembali ke Italia untuk melatih AS Roma. "Hanya ada satu klub Italia yang membuat saya tertarik untuk melatih mereka di masa mendatang, yakni AS Roma," ungkap Ancelotti kepada Tribalfootball akhir bulan lalu.
PEKAN lalu, Carlo Ancelotti mengatakan bahwa Chelsea hanya menargetkan finis empat besar di Premier League musim ini. Empat besar adalah zona Liga
BERITA TERKAIT
- Casey Stoner Minta Sprint Dihapus, MotoGP Bukan Balapan Terburu-biru
- Martin Sepertinya Ragu Bisa Memenangi Sprint MotoGP Barcelona
- Timnas Indonesia vs Jepang, Shin Tae Yong Beri Pesan Khusus untuk Skuad Garuda
- Inilah Daftar 15 Petarung UFC dengan Bayaran Tertinggi, Ada Conor McGreggor
- Timnas Indonesia vs Jepang: Shin Tae Yong Punya Permintaan kepada Jay Idzes cs
- Indonesia vs Jepang: Penyebab Jay Idzes Percaya Diri