Gagal Menang, Atleti Ambil Keuntungan
Kamis, 09 Januari 2014 – 19:01 WIB
Simeone menilai, Valencia memberikan kesulitan besar pada timnya. Tuan rumah mampu mengendalikan jalannya permainan sejak menit pertama. Bahkan hingga babak pertama berakhir, Valencia unggul dalam ball possession hingga 61 persen.
Atletico lebih memilih merapatkan pertahanan dan mencuri peluang melalui serangan balik. Hasilnya ampuh, saat memasuki menit ke-73 Garcia memanfaatkan umpan silang Vicente Guaita untuk membuat Atletico meraih keunggulan.
Tekanan Valencia makin hebat di sisa laga. Penampilan gemilang penjaga gawang Atletico Thibaut Courtois membuat frustrasi Valencia. Namun, Courtois tak mampu menjaga gawangnya tetap steril saat memasuki injury time.
"Pertandingan ini antara dua tim dengan karakter yang berbeda. Satu tim dengan penguasaan bola, kecerdikan dan penyerangan. Itu Valencia," kata Simeone kepada situs resmi klub.
VALENCIA - Peluang Atletico Madrid untuk mempertahankan gelar Copa del Rey masih sangat besar. Mereka hanya memetik hasil imbang 1-1 saat melawat
BERITA TERKAIT
- Wakil Merah Putih yang Tersisa di Top 8 Indonesia Masters 2025, Asa Juara Terbuka
- Bangun SDM, Pertamina Mendukung Talenta Muda Berprestasi di Berbagai Bidang
- Kejutan Besar Terjadi di Semifinal Australian Open 2025
- Maratua Run 2025: Perkenalkan Surga Tersembunyi Kaltim Lewat Olahraga
- Sengit dan Seru! Persaingan Tersaji Jelang Top 6 PNM Liga Nusantara 2025
- Arema FC vs Persib: Ze Gomes Ogah Kalah Lagi, Minta Pemain Cetak Gol Cepat