Gagal Menang, Benitez Yakin tak Dipaksa Hengkang
Jumat, 26 September 2014 – 08:47 WIB
Tuan rumah semakin tak terbendung setelah striker Kolombia Duvan Zapata ikut menggandakan keunggulan Napoli sembilan menit kemudian. Namun, tim tamu yang enggan berada di bawah tekanan berhasil bangkit dan melesatkan dua gol balasan. Masing-masing oleh Andrea Belotti pada menit ke-18 dan Franco Vasquez (menit ke-24).
Baca Juga:
Satu menit sebelum turun minum, Napoli sejatinya kembali memimpin lewat gol Jose Maria Callejon. Sayang, gol striker asal Spanyol itu tidak bisa membuat wajah pendukung Napoli tersenyum lebar. Sebab, Benfiquistas -- julukan Palermo -- berhasil menyamakan kedudukan lewat gol kedua Andrea Belotti saat pertandingan memasuki menit ke-61.(dik)
NAPLES - Kepercayaan diri Rafael Benitez sebagai head coach Napoli masih saja membuncah. Padahal, sampai giornata ke-empat Serie-A Italia musim
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Struktur Kepengurusan PBSI Periode 2024-2028, Taufik Hidayat Dikabarkan Turun Gunung
- Siapa Pengganti Rafael Struick di Lini Serang Timnas Piala AFF 2024? Shin Tae-yong Buka Suara
- Piala AFF 2024: Shin Tae Yong Bicara Nasib Pemain Abroad, 3 Nama Dipastikan Gabung
- Honda Akhirnya Menurunkan Prototipe RC213V 2025 di Jerez, Bagaimana Hasilnya?
- Begini Perasaan Bintang Bali United Kembali Bertemu Shin Tae Yong
- Piala AFF 2024: Kabar Tak Sedap dari Persiapan Timnas Indonesia, 2 Pemain Cedera