Gagal Rekrut Greg, Gaet Pemain Gaek
Rabu, 26 Oktober 2011 – 09:15 WIB

Gagal Rekrut Greg, Gaet Pemain Gaek
Ya, meski pernah bersinar di tahun 2004, dengan meraih topscorer Piala Tiger 2004 dengan 7 gol dan topscorer Super Liga 2004 dengan 22 gol tak bisa menjadi jaminan bagi Ilham.
Baca Juga:
Pada beberapa tahun terakhir, nama Ilham sudah mulai meredup. Bersama Persisam Putra Samarinda musim 2008-2009 nama striker berpostur 173 cm itu mulai hilang. Terlebih bergabung bersama klub divisi utama, Mitra Kukar musim 2009-2010 lalu.
“Ilham ingin mengembalikan kejayaannya seperti dulu. Diharapkan bergabung bersama teman-teman lamanya seperti Firman Utina dan Ponaryo Astaman, dirinya (Ilham red) bisa kembali bermain maksimal,” lanjutnya.
Mengapa lebih memilih Ilham yang sudah gaek? Menurut Hendri, selain menawarkan diri, berstatus pemain lokal Sumsel menjadi salah satu faktor ketertarikan Sriwijaya FC. Terlebih soal harga sudah tidak ada masalah lagi.
PALEMBANG-Sriwijaya FC sudah menemukan pemain pengganti Greg Nwokolo, yang gagal direkrut. Tim berjuluk Laskar Wong Kito itu bakal mendatangkan pemain
BERITA TERKAIT
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri
- Misi Meregenerasi Pemain Bali United Selesai, Pelatih Teco Beber Rencana Masa Depan
- Makna Gol Gustavo Franca saat Persib Hantam Bali United
- Finalis NBA Tahun Lalu Tumbang, Grizzlies Masuk Playoffs