Gagas Unas Tanpa Pengawas
Minggu, 23 September 2012 – 04:34 WIB
Jika tahun depan unas digelar tanpa pengawas ruang dan ternyata masih ada siswa yang belum jujur, Nuh yakin potensi curang makin tipis. "Jika setiap meja soalnya beda, apa mungkin saling contek," tutur dia.
Namun, Nuh menegaskan bahwa adanya 20 varian soal itu tidak berarti Kemendikbud bermaksud mempersulit peserta ujian. Soal unas yang bervariasi itu, Kemendikbud menyatakan sudah siap. Rencananya, mulai bulan depan masyarakat sudah bisa mendapatkan kisi-kisi soal Unas 2013. Kisi-kisi itu sekaligus menjadi dasar tim pembuat soal memproduksi bank soal.
Nuh menuturkan masih ada waktu untuk memupuk kejujuran siswa, guru, dan semua pihak yang terlibat dalam pelaksanaan unas. Kebetulan yang dikunjungi adalah sekolah berbasis warga NU (Nahdlatul Ulama), Nuh berharap warga nahdliyin bisa memelopori unas jujur. (wan/ari)
PATI - Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) terus menawarkan formula baru menyongsong ujian nasional (unas) 2013. Setelah memastikan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Ribuan Siswa Sekolah Tiga Bahasa Berlaga dalam Porseni PERSTIBI II 2024
- Gerakan 7 Kebiasaan Anak Indonesia Hebat, Mendikdasmen Abdul Mu'ti Gandeng Mendagri
- Penjelasan BKN soal Ribuan Akun Honorer TMS Tereset Saat Pendaftaran PPPK Tahap 2
- Mendiktisaintek: Pendidikan Ampuh Mencegah Radikalisme dan Terorisme
- Fikom Universitas Pancasila Buka Prodi Magister Baru, Diminati Influencer
- Gandeng ITB, IDSurvey Kembangkan Green Leadership di Kalangan Mahasiswa