Gaji Belum Cair, Lanjutkan Mogok Latihan
Jumat, 22 April 2011 – 12:03 WIB
SIDOARJO - Rasa kecewa penggawa Delta Putra Sidoarjo (Deltras) terhadap manajemen tidak terbendung. Buktinya, sampai sore kemarin (21/4) Danilo Fernando dkk masih ogah datang ke Gelora Delta Sidoarjo, untuk menjalani latihan. Deltras akan bertamu ke markas Persiba Balikpapan pada 30 April nanti. Itu berarti waktu tersisa yang dimiliki oleh Deltras hanya sebanyak delapan hari. Menurut sumber tersebut, aksi mereka akan berhenti bila Saiful bersedia merealisasikan janjinya.
Ya, sudah dua hari ini para penggawa The Lobster, julukan Deltras, mogok dari latihan. Langkah tersebut sebagai bentuk protes terbuka atas sikap Bupati Sidoarjo Saiful Ilah yang tak kunjung merealisasikan janji untuk melunasi pembayaran gaji pemain yang telah tertunda selama delapan bulan.
Baca Juga:
"Kami tidak main-main dengan apa yang kami lakukan saat ini. Artinya, bukan hanya sekedar mogok latihan, tapi aksi ini juga akan berlangsung untuk tidak berangkat ke Balikpapan," jelas salah satu pemain yang enngan dikorankan identitasnya tersebut.
Baca Juga:
SIDOARJO - Rasa kecewa penggawa Delta Putra Sidoarjo (Deltras) terhadap manajemen tidak terbendung. Buktinya, sampai sore kemarin (21/4) Danilo Fernando
BERITA TERKAIT
- Pernah Bersama di Timnas Portugal, Cristiano Ronaldo Mendoakan Amorim Sukses di MU
- Hasil Sprint MotoGP Barcelona: Target Pecco Bagnaia Tercapai
- Live Streaming Sprint MotoGP Barcelona: Cek Starting Grid, Rencana Pecco Berhasil
- Hasil Kualifikasi MotoGP Barcelona: Simak Pengakuan Marquez
- Live Streaming Kualifikasi MotoGP Barcelona: Ada yang Tak Percaya Kata Marquez
- Target Kakang Rudianto Bersama Timnas Indonesia di Piala AFF 2024