Gaji Pertama Guru PNS Rp 12 Juta, Swasta Rp 1 Juta
Rabu, 11 Desember 2019 – 08:43 WIB
Masalah seperti itu menurut Saur harus diperbaiki. Guru swasta terutama di DKI bebannya sangat berat. Apa lagi jumlah sekolah negeri sangat minim.
Sementara untuk eksis, sekolah swasta butuh dana operasional yang tidak sedikit. Mau minta dana lebih ke siswa, tidak sampai hati sebab banyak dari keluarga tidak mampu.
"Kami berharap dengan Mendikbud baru bisa ada perhatian pada sekolah swasta. Rangkullah sekolah negeri dan swasta karena kami ini juga anak pemerintah," tandasnya. (esy/jpnn)
480 Pns Dipecat, ternyata ini alasannya:
Terjadi kesenjangan gaji guru PNS dengan gaji guru sekolah swasta di wilayah DKI Jakarta.
Redaktur & Reporter : Mesya Mohamad
BERITA TERKAIT
- Eddy-Riezky Komitmen Hapus Pungli dan Hadirkan 'Satu Desa 5 Sarjana' di Sumsel
- Adaro Donasikan Paket Seragam Sekolah Senilai Rp 2,4 Miliar untuk Anak Kurang Mampu
- Arasoft Dorong Digitalisasi Pendidikan di Indonesia
- Dorong Pengembangan SDM, Jawa Satu Power Bangun Gedung Sekolah untuk SDN Cimalaya 7
- Kabar Terbaru Rencana Perubahan Aturan Penempatan Guru PPPK, Siap-siap ya
- Penempatan Guru PPPK ke Sekolah Swasta Hampir Pasti, Mendikdasmen Abdul Mu'ti Semringah