Gaji PNS Tua Sudah Banyak Potongan
Jumat, 09 Maret 2018 – 07:46 WIB

PNS upacara. Ilustrasi Foto: dok.JPNN.com
“Untuk yang baru mungkin tidak akan terbebani. Sedangkan ASN yang lama, gaji mereka sudah tidak diterima dengan full. Bahkan, ada yang tinggal tandatangan saja, karena sudah disekolahkan terlebih dahulu,” jelasnya.
Disekolahkan, maksudnya gaji sudah banyak terpotong untuk membayar utang di bank.(sam)
Para PNS yang sudah tua, gajinya banyak dipotong untuk membayar utang di bank, sehingga berat jika masih akan dipotong lagi 15 persen untuk dana pensiun.
Redaktur & Reporter : Soetomo
BERITA TERKAIT
- DPLK BNI Raih Penghargaan Brand for Good
- 5 Berita Terpopuler: Pengumuman Seleksi PPPK Muncul, Info BKN Bikin Degdegan, Ada soal Gaji Paruh Waktu
- Meski Ada Kebijakan Efisiensi Anggaran, Hak PPPK & CPNS Tetap jadi Prioritas
- Bila Gaji PNS Dipotong 10%, Honorer R2/R3 Jadi PPPK, Bukan Paruh Waktu
- TASPEN Hadirkan Layanan Antar Pembayaran Pensiun untuk Kemudahan Peserta
- Persiapkan Masa Pensiun yang Aman untuk Karyawan, IFG Gelar Seminar & Talkshow