Gaji tak Dibayar, Empat TKI Minta Dipulangkan Dari Malaysia
Senin, 15 September 2014 – 17:29 WIB

Gaji tak Dibayar, Empat TKI Minta Dipulangkan Dari Malaysia
Naidah bisa dipulangkan setelah dirinya memberanikan diri mendatangi KBRI dan menceritakan apa yang sudah dialaminya selama sebelas bulan mencari penghidupan di Malaysia.
Keempat TKW ini akan di berangkatkan dari Shelter penampungan di Dinas Sosial menggunakan KM Kelud atau Pelni ke Jakarta pada hari Rabu (17/9). Keempat TKW ini berangkat tanpa dokumen yang lengkap dan resmi, sehingga dengan mudah dipermainkan oleh sang majikan di Malaysia. (gas)
BATAM - Empat Tenaga Kerja Wanita (TKW) asal Indonesia dideportasi dari Malaysia, Sabtu (13/9). Mereka yang dideportasi atau dipulangkan ke tempat
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kecelakaan Innova Hantam Pemotor yang Menyalip, 3 Orang Tewas
- Oknum Kades Tersangka Korupsi Dana Desa Ditahan, Bendahara Buron
- Gunung Ibu Erupsi, Semburkan Abu Vulkanik Setinggi 400 Meter
- Geger Mayat Tanpa Identitas di Lampung Selatan, Ini Ciri-cirinya
- Kirab Mahkota Binokasih Warnai Hari Jadi ke-543 Kabupaten Bogor
- Dilaporkan ke Polda Jateng, Bambang Wuragil Dituduh Telantarkan Anak