Gaji TKI Ke Korea Bisa Capai Rp22 Juta Per Bulan
Senin, 24 Juni 2013 – 20:13 WIB

Gaji TKI Ke Korea Bisa Capai Rp22 Juta Per Bulan
Kemudian untuk Amerika Serikat dan Eropa terdapat 30 orang TKI yang yang bekerja sebagai pelaut di perusahaan kapal pesiar, ditambah 80 TKI pekerja konstruksi dengan tujuan Zambia, Geunia Equatorial, Myanmar, serta PNG.
Baca Juga:
“Mengenai besaran upah atau gaji, TKI G to G Korea memperoleh antara Rp 10-22 Juta per bulan. Para TKI G to G Jepang mendapatkan Rp 20 juta per bulan untuk kategori nurse dan Rp 15 Juta untuk careworker” ujarnya.
Menurut Jumhur, untuk TKI Taiwan yang diberangkatkan lewat PPTKIS, digaji Rp 6 Juta per bulan, TKI di Zambia bergaji Rp 6,5 Juta/bulan, serta bagi TKI di Geunia Equatorial besaran gajinya Rp 4,5-10,8 juta, yang disesuaikan jenis jabatan TKI pada sektor kontruksi.
Para TKI sektor konstruksi di PNG berkisar Rp 3,6-18 juta setiap bulannya dengan mempertimbangkan jabatan pekerjaan TKI. Begitu pun di Myanmar, TKI konstruksi akan bergaji antara Rp 4-10 juta per bulan.
JAKARTA - Badan Nasional Penempatan dan Perlindungan Tenaga Kerja Indonesia (BNP2TKI) melepas keberangkatan 383 TKI formal untuk bekerja di berbagai
BERITA TERKAIT
- Pastikan Dana Haji Aman, Kepala BPKH: Kami Utamakan Transparansi dan Prinsip Syariah
- Siswa Sulawesi Tenggara Cerdas-Cerdas, Ini Reaksi Mendikdasmen
- GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan Menjelang Puncak Harlah Ke-91
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun