Gak Usah Di-klik-lah Ya...Waktu Soekarno Kecanduan Dugem
Kawan Baru
Sejak itu mereka berkawan. Sekali waktu mereka sama-sama ke Prinsen Park, Mangga Besar, pusat hiburan malam Jakarta, yang mashur sejak zaman Hindia Belanda.
Sekarang namanya Lokasari, yang banyak diskotek itu.
Rupanya Bung Karno kecanduan. Untuk pergi dugem--meminjam istilah zaman sekarang, "aku kadang-kadang datang menjemputnya di rumahnya atau sebaliknya, Bung Karno datang ke rumahku," kenang Motik yang tinggal di Jl. Banyumas, Menteng.
Sekali-kali Bung Karno mengajak Inggit dan Asmara Hadi.
Tapi, sambung Motik, lebih sering mereka hanya pergi malam-malam berduaan.
"Apabila kami cuma pergi berduaan, tentu saja acara jadi lain," Motik bernostalgia.
Motik mengaku pernah mendapati piring terbang ketika mengantar Bung Karno pulang dugem.
BOLEH percaya, tidak pun boleh. Suatu masa, hampir tiap malam Presiden Soekarno dugem di Lokasari, Mangga Besar. Dulu namanya masih Prinsen
- Freddie Mercury, Majusi dan Asma Allah di Jagat Rock
- Tak Perlu Sekolah Tinggi, Inilah Kisah Penemu Listrik...
- Benarkah Ekspedisi Pamalayu Penaklukkan Jawa atas Sumatera? Ini Bukti Arkeologisnya...
- Saat Ditemukan, Candi ini Menginspirasi Belanda Membuat Kapal, Eh...Ditenggelamkan Nazi
- Kota Tjandi, Nama Asli Wilayah Candi Muara Takus
- Obituari Ani Yudhoyono