Gala Premiere Film Pinjam 100 The Movie Sukses, Bamsoet: Bisa jadi Cermin Generasi Muda

Gala Premiere Film Pinjam 100 The Movie Sukses, Bamsoet: Bisa jadi Cermin Generasi Muda
Anggota DPR sekaligus Wakil Ketua Umum Partai Golkar Bambang Soesatyo (berdiri, empat dari kanan) saat menghadiri gala premier film 'Pinjam 100 The Movie' di XXI Epicentrum Jakarta, Senin (7/4) malam. Foto: Dokumentasi Humas MPR RI

"Dengan dikemas dalam genre drama komedi, film ini berhasil menyisipkan sisi humor untuk meredakan tekanan situasi. Humor di sini bukan hanya sekadar hiburan, tetapi juga untuk menyampaikan pesan bahwa setiap kesulitan hidup dapat dihadapi dengan sikap positif dan senyuman," pungkas Bamsoet. (mrk/jpnn)

Bamsoet memberi apresiasi atas kesuksesan gala premiere Film Pinjam 100 The Movie di XXI Epicentrum Jakarta, Senin (7/4) malam


Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi

JPNN.com WhatsApp

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News