Galang Dana untuk Penderita Katarak
Rabu, 13 April 2011 – 07:11 WIB

Galang Dana untuk Penderita Katarak
Bos PT Sidomuncul Irwan Hidayat mengatakan, untuk lebih mengefektifkan gerakan ini, pihaknya segera merilis iklan baru. Sebab, jumlah penderita yang mendaftar belum maksimal. "Kemungkinannya, apakah iklan yang kurang jelas atau masyarakat tak tahu ke mana mendaftar dan bisa juga tahu tempatnya tapi takut dioperasi," jelas Irwan.
Saat ini bantuan yang terkumpul dari rekanan Sidomuncul adalah 1.200 bagi penderita katarak. Rinciannya, SCTV untuk 500 mata, Asosiasi Distributor Indonesia 400 mata, Indopos 100 mata, Koperasi Karyawan Sidomuncul 100 mata, dan Hotel Tentrem 100 mata. (lum)
JAKARTA - Inisiatif PT Sidomuncul menggalang dana untuk penderita katarak terus meningkat. Iklan Sidomuncul yang mengajak masyarakat peduli kepada
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Iwan Sunito Siap Dukung Program 3 Juta Rumah Lewat Kolaborasi Swasta
- Rencana Impor Diklaim Tak Bakal Ganggu Swasembada Pangan Nasional
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang