Galaxy Tab A Berukuran 9,7 Inci Ramaikan Pasar Tablet

Berbagai macam fitur canggih telah dihadirkan oleh OS tersebut, termasuk fitur yang membantu memacu kinerja mesin sehingga menghasilkan tenaga lebih.
Perempuan yang akrab disapa Lusi ini menegaskan, kehebatan tablet kian terasa dengan disematkannya internal memory berkapasitas sangat longgar, yakni 16 GB.
Ruang penyimpanan data Samsung Galaxy Tab A 9.7 yang luas ini membuat pengguna tak perlu khawatir jika nanti cepat kehabisan space pada internal memory-nya.
Untuk memenuhi kebutuhan fotografi yang sekarang sudah menjadi bagian dari lifestyle, spesifikasi Samsung Galaxy Tab A 9.7 hadir dengan dibekali dua kamera berkualitas.
Sebagai kamera utama, disematkan kamera berukuran 5 MP di bagian belakang. Kekuatannya pun cukup andal, untuk menghasilkan foto beresolusi 2592 Ñ… 1944 pixels.
Kamera utama ini akan menghasilkan jepretan foto yang berkualitas. Sementara, untuk kamera depan telah berukuran 2 MP untuk menopang hasrat selfie pengguna. (ley/han)
Persaingan gadget semakin ramai, tak terkecuali di kelas tablet. Pabrikan Samsung setelah meluncurkan Galaxy Tab A 8 inci, segera menggelontorkan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Lewat Layanan Internet Gratis untuk Pendidikan, Telkomsat Wujudkan Pemerataan Digital
- Netflix Menguji Coba Fitur Pencarian Baru Berbasis OpenAI, Masih Terbatas di iOS
- Cinepolis Cinemas Merilis Virtual Cinema Experience dalam Gim Minecraft Bedrock
- WhatsApp Tambah Fitur Baru di Layanan Chat Hingga Video Call
- Spesifikasi Vivo V50 Lite: Tawarkan Baterai Besar 6500mAh Pertama
- Xiaomi 16 Bakal Hadir dengan Baterai Besar, Meluncur Tahun Ini?