Galeri Nasional Australia Kaji 54 Koleksi Setelah Kembalikan Koleksi Curian ke India
Jumat, 19 Desember 2014 – 10:30 WIB

Galeri Nasional Australia Kaji 54 Koleksi Setelah Kembalikan Koleksi Curian ke India
"Namun sekarang prosesnya berbeda. Kami sekarang harus mengecek seluruh proses sejarah kepemilkan."
Dr Vaughan mengatakan sekarang pemerintah Federal menerbitkan petunjuk bagaimana mendapatkan koleksi seni sehingga tidak akan lagi kasus seperti Dancing Shiva.
"Ini memang terjadi di masa lalu. Sekarang peraturannya lebih jelas, jadi ini tidak akan terjadi lagi."
Galeri Nasional Australia (NGA) sekarang sedang menyelidiki sejarah kepemilikan 54 koleksi seni yang dimiliknya, sebagai bagian dari usaha mengetahui
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Sulitnya Beli Rumah Bagi Anak Muda Jadi Salah Satu Topik di Pemilu Australia
- Rusia Menanggapi Klaim Upayanya Mengakses Pangkalan Militer di Indonesia
- Dunia Hari Ini: Siap Hadapi Perang, Warga Eropa Diminta Sisihkan Bekal untuk 72 Jam
- Rusia Mengincar Pangkalan Udara di Indonesia, Begini Reaksi Australia
- Dunia Hari Ini: Katy Perry Ikut Misi Luar Angkasa yang Semua Awaknya Perempuan
- Dunia Hari Ini: Demi Bunuh Trump, Remaja di Amerika Habisi Kedua Orang Tuanya