Gali Terowongan, Dua Napi Kabur
Rabu, 14 Maret 2012 – 10:29 WIB

Gali Terowongan, Dua Napi Kabur
’’Rupanya itu akal-akalan mereka. Izin petugas mereka gunakan untuk melarikan diri. Kaburnya dua tahanan ini diketahui setelah pukul 07.00 saat pengecekan penghuni di blok,’’ terangnya.
Baca Juga:
Sulistiyono menuding ada pihak luar yang membantu pelarian dua tahanan. ’’Tetapi, kami juga tidak akan mengesampingkan kemungkinan ada kelalaian petugas kami. Sejauh ini belum ada pemberian sanksi kepada tujuh sipir yang bertugas kemarin,’’ tuturnya.
Disinggung apakah empat menara dijaga oleh polisi khusus lapas (polsuspas), Sulistiyono mengakui hanya satu menara yang ditempati petugas. Sedangkan tiga menara lain tidak ada petugas untuk memantau situasi rutan.
’’Ya seperti itulah, hanya satu menara yang ada petugas penjaganya untuk memantau, dan tiga menara lainnya tidak ada karena kami benar-benar kekurangan personel sejak tahun 2006 silam,” akunya.
LAMPUNG--Dua tahanan kamar 4 blok C Rutan Kelas II B Kotabumi, Lampung Utara, pukul 07.00 WIB, Selasa (13/3) kabur lewat terowongan yang mereka gali.
BERITA TERKAIT
- Penggerebekan Lokasi Judi Sabung Ayam di Gowa Bocor
- Dokter Spesialis Kulit dan Kelamin Jadi Tersangka Penganiayaan
- Seusai Bunuh Kekasihnya, Pria di Serang Mutilasi Korban, Motif Terungkap
- Usut Dugaan Pelecehan Oknum Dokter di Malang, Polisi Kumpulkan Alat Bukti
- Pria Tak Dikenal Nekat Ancam Warga dengan Panah di Kelapa Gading
- Karyawan Dealer Motor di Bandung Dirampok, Rp 20 Juta Digasak Pelaku