Gali Terowongan, Dua Napi Kabur
Rabu, 14 Maret 2012 – 10:29 WIB

Gali Terowongan, Dua Napi Kabur
Pantauan wartawan koran ini, lubang yang dijadikan akses dua tahanan untuk melarikan diri saat itu juga langsung ditimbun tanah dan semen. Tak hanya itu, pihak rutan pun langsung meniadakan jam besuk.
’’Untuk sementara, besuk tidak boleh. Kalau untuk menitipkan makanan lewat polsuspas saja,” kata Bedi, salah seorang pembesuk yang saat itu berada di luar pintu utama rutan.
Sedangkan dari hasil olah TKP (tempat kejadian peristiwa), tim Labfor Lapangan Polres Lampura tidak menemukan adanya barang bukti yang digunakan pelaku dalam kejadian tersebut. ’’Makanya saat ini kami masih dalami dengan apa selama ini mereka melakukan penggalian,’’ ujar Kaur Identifikasi Ipda R. Siregar. (rnn/c1/ary)
LAMPUNG--Dua tahanan kamar 4 blok C Rutan Kelas II B Kotabumi, Lampung Utara, pukul 07.00 WIB, Selasa (13/3) kabur lewat terowongan yang mereka gali.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Penggerebekan Lokasi Judi Sabung Ayam di Gowa Bocor
- Dokter Spesialis Kulit dan Kelamin Jadi Tersangka Penganiayaan
- Seusai Bunuh Kekasihnya, Pria di Serang Mutilasi Korban, Motif Terungkap
- Usut Dugaan Pelecehan Oknum Dokter di Malang, Polisi Kumpulkan Alat Bukti
- Pria Tak Dikenal Nekat Ancam Warga dengan Panah di Kelapa Gading
- Karyawan Dealer Motor di Bandung Dirampok, Rp 20 Juta Digasak Pelaku