Galih Ginanjar Ditahan, Hotman Paris: Kemenangan Semua Wanita Indonesia  

Galih Ginanjar Ditahan, Hotman Paris: Kemenangan Semua Wanita Indonesia  
Fairuz A Rafiq dan Sonny Septian didampingi Hotman Paris saat mendatangi Komnas Perempuan di Jakarta, Senin (08/07). Foto: Imam Husein/Jawa Pos

jpnn.com, JAKARTA - Kuasa hukum Fairuz A Rafiq, Hotman Paris Hutapea memberi tanggapan terkait penahanan Galih Ginanjar serta pasangan Rey Utami dan Pablo Benua.

Menurut pengacara nyentrik ini, penahanan ketiga terlapor dalam kasus 'ikan asin' itu adalah kemenangan semua perempuan di Indonesia.

Hotman Paris sengaja mengupload tengan artikel penahanan Galih Ginanjar, Rey Utami, dan Pablo Benua di akun Instagram miliknya.

 

BACA JUGA: Kasus Ikan Asin, Galih Ginanjar Resmi Ditahan

Dia juga menulis sebuah komentar pendek sebagai keterangan gambar. "Kemenangan semua wanita Indonesia," ungkap Hotman Paris, Jumat (12/7).

Galih Ginanjar, Rey Utami, dan Pablo Benua kini berada di tahanan Polda Metro Jaya. Ketiganya ditahan setelah menjadi tersangka dalam kasus 'ikan asin'.

BACA JUGA: Galih Ginanjar Tersangka Kasus Ikan Asin, nih Kalimat Bang Hotman Paris

Kuasa hukum Fairuz A Rafiq, Hotman Paris Hutapea memberi tanggapan terkait penahanan Galih Ginanjar serta pasangan Rey Utami dan Pablo Benua.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News