Gamawan Janji Segera Menonaktifkan Jefferson
Jumat, 07 Januari 2011 – 19:26 WIB

Gamawan Janji Segera Menonaktifkan Jefferson
Sebagaimana diketahui, Jefferson telah ditetapkan sebagai tersangka oleh KPK dalam kasus korupsi penyalahgunaan APBD Kota Tomohon pada tahun 2006-2008 pada 14 Juli 2010 dan saat ini sudah menjadi terdakwa. Jefferson bersama wakilnya Jimmy Erman dilantik Gubernur Sulawesi Utara, Sarundajang di Kantor Kemendagri Jalan Medan Merdeka Utara, hari ini, sekitar pukul 09.30 WIB. Pelantikan ini disaksikan Menko Kesra Agung Laksono dalam kapasitasnya sebagai Wakil Ketua Umum Golkar. (awa/jpnn)
JAKARTA - Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Gamawan Fauzi mengatakan, hingga kini pihaknya belum mendapat pemberitahuan resmi terkait dengan status
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi
- Menyambut Thudong 2025 di PIK, Bukan Sekadar Ritual, Melainkan Pengalaman Jiwa
- Yohanes Bayu Tri Susanto Jadi Pengusaha Sukses Yang Rendah Hati
- Revisi UU ASN Mengubah Tenggat Penyelesaian Honorer?
- Perpres Kantor Komunikasi Kepresidenan Digugat ke MA, Ini 4 Pasal yang Dipersoalkan
- Menjelang Mukernas dan Pelantikan, PP ISNU Gelar Fun Walk Serta Go Green di CFD Thamrin