Gamawan Rilis PO Box 8888
Jadi Sarana Pengaduan Soal Depdagri
Selasa, 01 Desember 2009 – 15:38 WIB

Gamawan Rilis PO Box 8888
Gamawan menambahkan, pembukaan Kotak pos 8888 itu juga merupakan bagian dari tekad Presiden memberantas mafia hukum. "Desember ini tim pemberantasan mafia hukum akan diumumkan oleh Bapak Presiden. Kami sudah menyikapi ini dengan sungguh-sungguh, minimal dengan benah-benah di lingkup Depdagri," imbuhnya.
Ditanya kemungkinan pembukaan kotak pengaduan itu bakal menimbulkan ketidaktenangan di kalangan pejabat depdagri, Gamawan memang tidak menampiknya. "Tetapi kalau ada yang tidak tenang berati tidak punya ikikad baik untuk berbenah," tandasnya.
Soal progres kotak pos pengaduan itu, Gamawan berjanji akan membuka ke publik secara berkala. "Mungkin nanti setiap tiga bulan kita buka laporan apa saja yang masuk dan seperti apa tindak lanjutnya," tegasnya.
Lantas atas alasan apa kotak pos pengaduan itu menggunakan angka 8888? "Tidak ada alasan khusus. Ini biar mudah diingat saja. Lagi pula angka sembilan sudah ada yang punya," tukasnya sembari tersenyum.(ara/jpnn)
JAKARTA - Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Gamawan Fauzi terus melakukan gebrakan untuk membenahi kinerja Depdagri. Jika sebelumnya para pejabat Depdagri
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- GP Ansor Gaungkan Patriot Ketahanan Pangan Menjelang Puncak Harlah Ke-91
- Koalisi Masyarakat Sipil Mengecam Intervensi Anggota TNI di Kampus UI dan UIN Semarang
- Berdoa di PIK, Biksu Thudong Tebar Pesan Damai
- Pemerintah Fokus Tuntaskan Pengangkatan PPPK Tahap 1, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Setiawan Ichlas Hadirkan Ustaz Adi Hidayat di Tabligh Akbar di Palembang
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi