Gambar Ganjar Peluk Miyabi Beredar di Medsos, Mulai Perang Hoaks?
Jika dilihat dari postingan akun media sosial personalnya, Ganjar mengunggah hasil kerjanya mulai dari pembangunan pemukiman sampai yang terbaru tentang kinerjanya di bidang pendidikan.
Pada Selasa (2/5) pagi, Ganjar sedang melakukan siaran langsung pelaksanaan upacara peringatan Hari Pendidikan Nasional di halaman kantornya di Jalan Pahlawan, Kota Semarang.
Patut diketahui, beberapa waktu lalus seusai lari pagi di Gelora Bung Karno Jakarta, Ganjar Pranowo menyampaikan pesan kepada masyarakat untuk menjaga kondusivitas pemilu 2024. Menurut Ganjar, semua calon yang akan bertarung pastinya punya gagasan dan ide masing-masing.
"Ingat, di antara kita semua adalah teman. Tidak perlu disama-samakan, tetapi dipersatukan. Jadi, saya titip betul mulai hari ini, mari kita jaga perilaku kita baik-baik. Jangan sakiti orang lain, jangan bully orang lain. Kita salurkan energi yang positif. Setuju!" kata Ganjar. (jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Sampai sekarang belum ada tanggapan apa pun dari Ganjar Pranowo sebagai pihak yang diserang.
Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga
- Jadi Ketum KAGAMA, Basuki Hadimuljono Berkomitmen Lanjutkan Program Ganjar Pranowo
- Kagama Menggelar Munas XIV, Ini Agendanya
- Anggap Pernyataan Budi Arie Hoaks, Tim Pemenangan Pram-Doel Layangkan Somasi
- Jubir Pramono-Rano Pastikan Pernyataan Menkop Budi Arie Hoaks
- Budi Arie Dinilai jadi Korban Hoaks soal Judi Online
- Lawan Hoaks di Indonesia, TikTok Memperkenalkan Fitur Keamanan