Ganda Campuran jadi Tumpuan
Minggu, 06 Januari 2013 – 14:40 WIB

Ganda Campuran jadi Tumpuan
JAKARTA - Korea Open menjadi ujian pertama para duta bulu tangkis Indonesia di tahun 2013. Pada even berlevel Super Series Premier yang dilangsungkan di Seoul 8-13 Januari tersebut, pelatnas PB PBSI mengirimkan 13 pebulutangkisnya. Hari ini, Minggu (6/1), semua pemain akan bertolak dari Jakarta ke Korea Selatan (Korsel). "Kalau dilihat dari rangking sekarang, Owi/Butet (Tontowi Ahmad/Liliyana Natsir ,red.) dan Rijal/Debby memang paling menjanjikan. Owi/Butet rangking dua, sedang Rijal/Debby rangking tujuh," tutur Christian.
Rinciannya, satu pasang ganda putra, dua pasang ganda putri, dua pasang ganda campuran, satu tunggal putra, dan dua tunggal putri. Nah, diantara pemain yang dikirim, ganda campuran masih menjadi asa terbesar Indonesia meraih gelar.
Baca Juga:
Kasubid Pelatnas Christian Hadinata usai latihan di markas besar PB PBSI Cipayung kemarin (5/1) mengungkapkan, pasangan Tontowi Ahmad/Liliyana Natsir dan Muhammad Rijal/Debby Nasution menjadi tumpuan utama di even ini.
Baca Juga:
JAKARTA - Korea Open menjadi ujian pertama para duta bulu tangkis Indonesia di tahun 2013. Pada even berlevel Super Series Premier yang dilangsungkan
BERITA TERKAIT
- Dikalahkan Persib, PSS Harus Mati-matian Demi Keluar Zona Degradasi
- Persija vs Semen Padang: Kabau Sirah Jadi Tim Underdog
- Sprint Race MotoGP Spanyol 2025, Alex Marquez: Lebih Manis dari Biasanya
- Klasemen MotoGP 2025 & Komentar Marc Marquez soal Quartararo
- Ciro Alves Resmi Tinggalkan Persib Akhir Musim, Simak Kata-kata Perpisahannya
- 2 Menit di Depan Marc Marquez Serasa 2 Tahun Buat Quartararo