Gandeng Babinsa dan Bimaspol, Setya Kita Pancasila Bagikan Makanan Kepada Warga Terdampak Banjir

“Kami ucapkan terima kasih juga kepada pihak Polsek Gunung Putri dan Koramil Gunung Putri yang telah membantu kesuksesan dan kelancaran pembagian makanan dan vitamin ini. Relawan Prabowo Gibran SKP akan selalu sigap hadir untuk membantu korban bencana dan kebakaran, jika tidak ada halangan," jelas perempuan beauty dan smart ini.
Kegiatan Rutin Setya Kita Pancasila
Di lokasi yang sama Basri Ketua Ekonomi Kesra Setya Kita Pancasila (SKP) mengatakan, demi memperhatikan kesejahteraan anggota dan juga masyarakat.
Oleh karena itu, kata dia, SKP juga akan rutin setiap tahun hadir memberikan bantuan baksos, berupa pembagian makanan takjil dan lainnya.
Ketua Pemberdayaan Perempuan dan Anak Setya Kita Pancasila (PPA-SKP) Gisell Anastasya. Foto: Dok. SKP
"Pembagian makanan, susu dan vitamin adalah agenda rutin tahunan organisasi SKP. Terutama di bulan puasa ramadhan untuk menghormati dan membantu yang kurang mampu, apalagi saat ada bencana," kata Basri.
Sama dengan Gisell, Basri mengatakan, bahwa kegiatan sosial dan kemanusiaan SKP sering hadir pada saat ada bencana atau kebakaran. Bukan hanya di Jabodetabek, namun juga di wilayah-wilayah lain di Indonesia.
Relawan Prabowo Gibran Setya Kita Pancasila (SKP) bersama Babinsa dan Bimaspol Bojong Kulur menggelar kegiatan sosial bagi warga terdampak banjir.
- SKP Berikan Bantuan Kepada Warga Terdampak Banjir
- Sukarelawan Pertamina Peduli Bergerak Bantu Warga Terdampak Banjir di Bekasi
- Banjir di Bekasi Meluas, Ketinggian Capai 3 Meter
- Kementan Perkuat Brigade Pangan Kaltara, Gandeng Penyuluh Pendamping dan Babinsa
- Menhan Bagikan 700 Mobil Maung ke Panglima TNI hingga Babinsa
- 479 KK Terdampak Banjir yang Melanda 4 Kecamatan di Jember