Gandeng IMI, BNI Penuhi Kebutuhan Transaksi Kekinian
Sabtu, 11 September 2021 – 14:47 WIB

PT Bank Negara Indonesia (BNI) bersama Ikatan Motor Indonesia (IMI) berkolaborasi dalam penggunaan produk–produk perbankan, yang memudahkan transaksi secara digital. Foto dok BNI
Pengguna dapat melakukan isi ulang (top up) melalui e-channel BNI baik Mobile Banking, SMS Banking, maupun ATM BNI; aplikasi e-wallet/ fintech seperti LinkAja hingga GOJEK; serta di e-commerce seperti Shopee, Bukalapak, Tokopedia dan BliBli, serta aplikasi Jenius.(chi/jpnn)
Selain itu BNI – IMI juga kedepannya akan menerbitkan Kartu TapCash BNI – IMI. TapCash merupakan uang elektronik BNI yang bisa digunakan sebagai alat pembayaran elektronik.
Redaktur & Reporter : Yessy
BERITA TERKAIT
- BNI Indonesia’s Horse Racing 2025 Bakal Segera Digelar, Buruan Beli Tiketnya!
- Rejeki wondr BNI Berhadiah Chery J6 Hingga Mercedes Benz, Tingkatkan Transaksi Anda
- BTN JAKIM Dongkrak Transaksi Digital
- Bakal Diikuti 600 Peserta WNA dari 51 Negara, BTN JAKIM 2025 Usung Konsep 4S
- Bidik Pertumbuhan Bisnis Naik 3 Kali Lipat, BTN Terapkan Strategi Ini
- BNI Salurkan Rp14,3 Triliun KUR ke Sektor Pangan