Gandeng Intel, Tag Heuer Hadirkan Android Wear 2.0
Kamis, 26 Januari 2017 – 07:14 WIB
Jam tangan pintar Android Wear 2.0 ini diharapkan bisa menutup kegagalan di tahun 2015.
Tag Heuer hanya bisa menjual 20 ribu unti dari target 56 ribu unit, dengan harga USD 1.500.
Upgrading tahun ini diharapkan bisa menutup kekecewaan dua tahun silam.
(nzz/war/rif)
TAG Heuer berencana memperkenalkan jam tangan Android Wear 2.0 pada Mei 2017 mendatang.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Samsung Galaxy Watch Baru dengan Harga Terjangkau Segera Dirilis
- Haylou RS5 Smartwatch Partner Bagi yang Aktif Berolahraga
- Apple Menginvestigasi Masalah di Apple Watch 9 dan Ultra 2, Mohon Bersabar
- Jam Tangan Pintar G-Shock Rangeman Hadir Untuk Para Petualang
- Generasi Terbaru Apple Watch Ultra Bakal Lebih Ringan
- WhatsApp Kini Bisa Diakses di Smartwatch