Gandeng LKPP, Ayooklik Kenalkan Versi Terbaru E-Katalog
Kamis, 06 Juni 2024 – 23:08 WIB
Bimtek diisi dengan pemaparan Direktur Pasar Digital Pengadaan LKPP Yulianto Prihhandoyo tentang update versi terbaru e-katalog yang segera rilis.
Ayooklik berharap dengan adanya seminar bimbingan teknis, para PP dan PPK menjadi lebih update mengenai e-katalog dan perkembangan produk-produk IT untuk kebutuhan daerahnya secara maksimal.(jlo/jpnn)
Ayooklik dorong PP dan PPK lebih update mengenal versi terbaru e-katalog dan perkembangan produk-produk IT.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- Lewat Program Gebyok, Pemkab Kudus Percepat Pengadaan Digital
- Gandeng LKPP, Pertamina Implementasikan Aplikasi E-Katalog
- TikTok Shop Dilarang Jualan, Pengamat: Pemerintah & Pedagang Lokal Harus Inovatif
- Penggunaan E-Katalog Dapat Membantu BUM Desa Makin Berdaya
- Luhut: Masa Pengadaan Celana Dalam TNI-Polri Rahasia, Enggak Benar Itu
- Pemkab Tangerang Siapkan Anggaran Pengadaan Mobil Listrik