Gandeng Petani, Berdikari Bangun Peternakan Sapi Modern
Manfaatkan Lahan Tidur Seluas 6 Ribu Hektar
Jumat, 25 Januari 2013 – 23:38 WIB

Gandeng Petani, Berdikari Bangun Peternakan Sapi Modern
Diungkapkan pula Librato, beberapa hari yang lalu Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Dahlan Iskan juga telah meninjau langsung upaya dan inovasi yang telah di buat oleh Berdikari dengan sistem intgrated farming yang mengintegrasikan tanaman sorgum dengan sapi dan dengan tanaman hortikultura tersebut.
Baca Juga:
"Beliau berharap agar peternakan yang juga dibantu oleh para ahli dan pakar dari berbagai universitas ini bisa dijadikan percontohan dan wahana untuk menerapkan hasil pengembangan inovasi ilmu pengetahuan khususnya peternakan dan pertanian,” ungkapnya.
Berdikari sendiri kata Librato siap bermitra dengan petani, baik dari peternakan maupun dari pemenuhan pakan ternak. Ia berharap, dengan pola kemintraan ini dapat meningkatkan kesejahteraan masyarakat petani dan peternak. “Skema yang akan digunakan sejenis sistem plasma dengan bantuan bibit dari kami,” pungkasnya. (awa/jpnn)
JAKARTA - Direktur Utama PT Berdikari (Persero) Librato El Arief mengatakan perusahaannya akan fokus pada peternakan sapi. Enam ribu hektar lahan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- SAFF & Co. Hadirkan MORFOSIA, Perpaduan Seni Instalasi dan Aroma di Central Park
- Perkuat Hubungan Dua Negara, Mohsein Saleh Al Badegel Pertemukan Bamsoet & KADIN Saudi
- Digitalisasi Transaksi Dorong UMKM Pontianak Bersaing di Kancah Nasional
- Tanggapi Perang Tarif Trump, Partai Gelora Dorong BPI Danantara Berinvestasi di AS
- Modernland Realty Pangkas Beban Utang Obligasi Luar Negeri Sebesar Rp1,7 Triliun
- Kementan Gelar Forum Komunikasi Publik Penerbitan Standar Pelayanan Produk PSAT