Gandeng PT Sarinah, LPEI Beri Bimbingan Bagi UMKM Terpilih
Selasa, 15 Maret 2022 – 18:09 WIB
Direktur Utama PT Sarinah Fetty Kwartati menyarankan para alumni Sarinah Pandu batch pertama ini sebaiknya membentuk ikatan alumninya, agar bisa terus membina keakraban.
"Tidak tertutup kemungkinan kelak para alumni ini menjadi mentor bagi rekan-rekannya," kata Fetty.
Program perdana Sarinah Pandu ini diikuti oleh 20 pengusaha UKM, yang sebagian besar adalah usahawan perempuan sesuai dengan misi Sarinah dalam pemberdayaan kapasitas kewirausaan perempuan.(chi/jpnn)
LPEI bersama PT Sarinah berkomitmen untuk memasarkan produk UMKM ke pasar global.
Redaktur & Reporter : Yessy
BERITA TERKAIT
- PNM & MES Gelar Pelatihan Sertifikasi Halal untuk Nasabah
- Kemendes Harus Membatasi Penggunaan Dana Desa untuk Sosialisasi dan Pelatihan
- Pemerintah Harus Tingkatkan Daya Saing Produk UMKM dan Ekonomi Kreatif
- Momen Libur Nataru 2025, Indibiz Beri Kejutan untuk Pelanggan
- Strategi BNI Perkuat Bisnis Konsumer & Korporasi untuk Perekonomian Sepanjang 2024
- Menko Airlangga Ungkap Program Belanja Murah Akhir Tahun Cetak Transaksi Rp 71,5 Triliun