Gandeng PT Sarinah, LPEI Beri Bimbingan Bagi UMKM Terpilih
Selasa, 15 Maret 2022 – 18:09 WIB

Program Sarinah Pandu. Foto dok LPEI
Direktur Utama PT Sarinah Fetty Kwartati menyarankan para alumni Sarinah Pandu batch pertama ini sebaiknya membentuk ikatan alumninya, agar bisa terus membina keakraban.
"Tidak tertutup kemungkinan kelak para alumni ini menjadi mentor bagi rekan-rekannya," kata Fetty.
Program perdana Sarinah Pandu ini diikuti oleh 20 pengusaha UKM, yang sebagian besar adalah usahawan perempuan sesuai dengan misi Sarinah dalam pemberdayaan kapasitas kewirausaan perempuan.(chi/jpnn)
LPEI bersama PT Sarinah berkomitmen untuk memasarkan produk UMKM ke pasar global.
Redaktur & Reporter : Yessy
BERITA TERKAIT
- Estpos Hadir di Pontianak, UMKM Kalbar Siap Masuk Era Digital
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri
- Dapat Sambutan Positif, Ramadan Rhapsody 2025 Raup Omzet Fantastis
- Digitalisasi Transaksi Dorong UMKM Pontianak Bersaing di Kancah Nasional
- Keren! Rumah Tamadun Ubah Limbah Jadi Lapangan Kerja Bagi Perempuan dan Warga Binaan
- Perjalanan Gemilang 62 Tahun TASPEN: Ini Sederet Inovasi dan Transformasi Layanan