Gandeng Shopee, AFF Kumpulkan Klub-Klub Terbaik Asia Tenggara dalam Shopee Cup Cup Asean Club Championship
Jumat, 05 April 2024 – 16:02 WIB

Kembalinya ASEAN Club Championship menyalakan kobaran semangat para pencinta sepak bola, yang sudah tidak sabar menyaksikan klub-klub ternama dari Asia Tenggara. Ilustrasi: Ricardo/JPNN.com
“Sebagai perwakilan dari Dewan AFF, saya ingin menyampaikan apresiasi kami atas kemitraan dan dukungan yang diberikan oleh Shopee. Kami berharap kolaborasi apik dengan Shopee serta mitra komersial, SPORTFIVE, dapat menyelenggarakan turnamen sepakbola kelas dunia serta mampu mengembangkan ekosistem sepakbola ASEAN ke level yang lebih tinggi,” pungkas Major General Khiev Sameth.
Format kompetisi, jadwal Shopee Cup musim 2024/25 dan klub-klub yang berpartisipasi akan dihadirkan pada Pengundian Resmi (Official Draw) yang akan diadakan pada minggu pertama Mei dan segera diumumkan, tunggu!(jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Kembalinya ASEAN Club Championship menyalakan kobaran semangat para pencinta sepak bola, yang sudah tidak sabar menyaksikan klub-klub ternama dari Asia Tenggara
Redaktur & Reporter : Elvi Robiatul
BERITA TERKAIT
- Fuerza Arena Mini Football Resmi Dibuka, Gunawan Dukung Anak Muda Berprestasi
- DMDI Indonesia Jadi Tuan Rumah Majelis Tilawah Al-Qur’an Antarbangsa
- Erick Thohir Mania Optimistis Timnas Indonesia Menang Lawan Australia dan Bahrain
- MSIG Bangga jadi Title Partner Pertama 'ASEAN MSIG Serenity Cup'
- Vietnam Mitra Strategis Indonesia di ASEAN, Waka MPR: Kerja Sama Harus Ditingkatkan
- Inilah Hasil Drawing Barati Cup International East Java 2025