Gandeng YKSE, Insight Investments Jawab Tantangan Finansial Anak Muda
Secara menyeluruh, Insight Investments telah mengelola lebih dari 50 produk reksa dana dengan tema social impact yang berbeda-beda, yaitu pendidikan, sosial, lingkungan, dan keagamaan.
Produk-produk tersebut dapat dipilih oleh investor sesuai dengan tujuan investasi dan sekaligus berperan dalam mewujudkan dunia yang lebih baik untuk generasi masa depan.
Insight Investments juga tidak lupa mengucapkan terima kasih kepada Sobat Insight yang telah berinvestasi pada produk Reksa Dana Insight Retail Cash, Reksa Dana Insight Prime Fixed Income Fund (I-Prime) dan Reksa Dana Insight Fellowship.
“Dukungan Sobat Insight memungkinkan Insight Investments untuk terus memberikan dampak positif bagi generasi muda dalam mempersiapkan masa depan mereka,” tutur Ria. (dil/jpnn)
Direktur Insight Investments Ria M. Warganda menegaskan bahwa kolaborasi jangka panjang ini merupakan wujud nyata komitmen mendukung generasi muda
Redaktur & Reporter : M. Adil Syarif
- Siap Menangkan RIDO jika Pilkada Jakarta 2 Putaran, PP DKI Ajak Anak Muda Gunakan Hak Suara
- Kementrans dan LDPP Siapkan Beasiswa Patriot Bagi Anak-anak Muda yang Ingin Kuliah
- Usia Penonton Konten Pornografi di Australia Semakin Muda
- Pemuda Muhamadiyah Harus Siap Hadapi Tantangan Politik Menuju Indonesia Emas 2045
- Tri Adhianto-Abdul Harris Bobihoe Elektabilitasnya Moncer di Kalangan Anak Muda
- Insight Investments & PKBI Berkolaborasi Bantu Korban Erupsi Gunung Lewotobi