Gandeng YLI, Antam Selamatkan Lahan Kritis
Senin, 12 Maret 2012 – 15:37 WIB

Gandeng YLI, Antam Selamatkan Lahan Kritis
Winardi menambahkan, tujuan penanaman ini untuk merehabilitasi lahan kritis guna mengurangi kerusakan lingkungan dan untuk membangun kesadaran masyarakat dalam menanam tanaman pada lahan kosong atau lahan kritis serta lahan tidak produktif dengan jenis tanaman hutan, sehingga mengurangi lahan yang rusak maupun yang kritis.
Baca Juga:
Kawasan Cisarua-Puncak Bogor merupakan wilayah titik nol Sungai Ciliwung yang merupakan daerah penyangga perlindungan banjir ke arah Jakarta dan sekitarnya, sehingga diperlukan pemeliharaan lingkungan dengan melakukan penanaman pohon di lahan kritis. (awa/jpnn)
BOGOR - PT Aneka Tambang Tbk (Antam) membuktikan partisipasi aktifnya melakukan pelestarian alam. Bersama dengan Yayasan Lebah Indonesia (YLI), perusahaan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Banjir Rendam Sejumlah Rumah Warga di Kalianda Lampung Selatan, Tak Ada Korban Jiwa
- Kodam I/Bukit Barisan Bantu Warga yang Diduga Diintimidasi Ormas
- Farhan Bimbang Tindak Tegas Kusir Delman yang Getok Tarif Tak Wajar di Bandung
- Harga Emas Perhiasan di Baturaja Tembus Rp 11,3 Juta Per Suku
- Korban Kedua Perahu Getek Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Meninggal Dunia
- 2 Lansia yang Tenggelam di Perairan Sungai Musi Ditemukan Sudah Meninggal Dunia