Gangnam Style Bagus untuk Olahraga
Rabu, 26 September 2012 – 11:44 WIB

Gangnam Style Bagus untuk Olahraga
JAKARTA - Park Jae San atau Psy mungkin tak pernah membayangkan, dance ala kudanya, Gangmam Style bakal menjadi tarian paling top saat ini. Kini tarian tersebut seperti virus yang menyebar cepat ke seluruh penjuru dunia.
Secata umum Gangnam Style mendapat pujian oleh para kritikus karena ritme humornya. Terlihat sangat berbeda jika dibandingkan dance yang sering dipertontonkan boyband atau girlband dari Korea.
Baca Juga:
Selain karena kocak dan lucu, tarian ini juga dikenal sangat manis. Bahkan beberapa selebritis selain memanfaatkannya untuk perform juga menjadikan gangnam style sebagai olahraga.
"Lucu aja, kocak. Korea kan biasanya manis-manis, ini kayak mafia, gerakannya kocak. Itu asyik banget buat berolahraga," jelas Vikcy Shu, salah satu penggemar Psy saat ditemui di Kebon Jeruk Jakarta Barat, Rabu (26/9).
JAKARTA - Park Jae San atau Psy mungkin tak pernah membayangkan, dance ala kudanya, Gangmam Style bakal menjadi tarian paling top saat ini. Kini
BERITA TERKAIT
- Unggah Laporan MSF, Angelina Jolie Mengutuk Serangan di Gaza
- Pendaftaran Epson International Pano Awards ke-16 Dibuka, Yuk Buruan Daftar!
- Pentas Kejutan The Chainsmokers di Kampus Arizona Berujung Penggerebekan
- Gitaris Seringai Dimakamkan di Indonesia, Jenazah Tiba Jumat
- Segera Nikahi Vika Kolesnaya, Billy Syahputra akan Pindah ke Belarusia?
- Begini Keseruan Joy Tobing dan Anjelia Dom Nongkrong di Grace Cafe Kemang