Gangster Narkoba Ngamuk, 53 Tewas
Sabtu, 27 Agustus 2011 – 09:19 WIB

Gangster Narkoba Ngamuk, 53 Tewas
Pembakaran Casino Royale resmi mengakhiri status Monterrey sebagai kota paling aman di Meksiko. Bulan lalu, sedikitnya 70 orang tewas dalam serangkaian aksi kekerasan terkait narkoba. Pada semester pertama tahun ini, sekitar 850 nyawa melayang di seantero Nuevo Leon. Padahal, tahun sebelumnya, hanya tercatat 278 korban tewas akibat aksi gangster narkoba. (AFP/AP/BBC/hep/ami)
MEXICO CITY - Kebakaran hebat melanda Casino Royale di Kota Monterrey, Negara Bagian Nuevo Leon, Meksiko, Kamis sore (25/8). Akibatnya, 53 orang
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Ajak Israel Berunding, Hamas Siap Akhiri Perang di Gaza
- Hamas Tolak Gencatan Senjata, Kini Israel Kuasai 30 Persen Jalur Gaza
- 1.400 Tenaga Medis Tewas Akibat Serangan Israel di Gaza
- Gempa Bumi M 5,8 Mengguncang Filipina Rabu Pagi
- Bertemu Presiden Prabowo, Wakil Perdana Menteri Rusia Minta Dipermudah Hal Ini
- Indonesia dan Yordania Menyepakati 4 Perjanjian, Pendidikan Hingga Pertanian