Ganjar Beber Kiat Jateng Raih Pelayanan Satu Pintu Terbaik
Jumat, 13 Juli 2018 – 08:30 WIB
Kepala Badan Penanaman Modal (BPM) Jatim Lili Sholeh mengatakan, pihaknya mengapresiasi pemerintah yang telah memudahkan berbagai persyaratan investasi. Namun, masih banyak tantangan yang harus dibereskan pejabat daerah.
”Izin prinsip tiga jam sudah kami jalankan dengan baik. Yang menjadi tantangan itu izin lanjutan setelahnya karena ada koordinasi dengan kabupaten dan kota,” ujar Lili. (rin/c10/oki)
Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) memberikan penghargaan pelayanan terpadu satu pintu (PTSP) terbaik tingkat provinsi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Dambakan Pembangunan di Jateng, Pemuda Solo Dukung Luthfi-Taj Yasin
- Tertarik Berinvestasi di Jateng, Kaesang: Duitku Akeh, Tenang Wae
- Ahmad Luthfi: Jawa Tengah Butuh Pemimpin yang Bisa Hubungkan Semua Kalangan
- PHI Segera Luncurkan Serentak 10 Hotel di Jawa Tengah
- Nana Sudjana Sebut Revitalisasi Rumah Kemasan Jateng Upaya Tingkatkan Layanan UMKM
- Kebakaran Hebat Melanda Pasar Gubug Grobogan, Penyebabnya Belum Diketahui