Ganjar Beli Jamu Kuat Lelaki Kuda Laut di Pasar Nguter Sukoharjo, Makin Strong, Pak
Selasa, 26 Desember 2023 – 12:55 WIB

Capres Ganjar Pranowo (kaus putih) di Pasar Jamu Nguter Sukoharjo, Jawa Tengah, Selasa (26/12). Foto: Tim media Ganjar
Selama ini, katanya banyak turis asing yang datang ke Sukoharjo hanya ingin menikmati jamu dan produk herbal.
Beberapa sangat menyukai produk itu, dan mereka berharap produk jamu Indonesia dijual di negaranya.
"Ada dari Amerika, Jerman, Jepang, Korea, dan lainnya. Mereka sangat suka produk herbal kita, tetapi, sayang pasar kita di negara-negara itu belum ada. Maka kalau tadi Pak Ganjar siap membuka pasar di dunia dan menjadikan Indonesia sebagai pusat herbal dunia, ini tentu kabar yang sangat menyenangkan," katanya. (jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Capres nomor urut 3 di Pilpres 2024 Ganjar Pranowo mengunjungi Pasar Jamu Nguter Sukoharjo, Jateng.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Semangati Hasto, Ganjar Hadir di Pengadilan Tipikor
- Konon, Kader di Tingkat Bawah Meminta Megawati Jadi Ketum PDIP saat Kongres
- Megawati Tonton Teater di GKJ, Menterinya Prabowo Ikut Hadir
- Menteri Prabowo Sebut Jokowi Bos, Ganjar Khawatir Ada Matahari Kembar
- Kampanye Pemilu di Australia: Jarang Ada Spanduk, Lebih Menjual Kebijakan
- Fajar Alfian Minta Maaf Atas Ucapannya kepada Simpatisan Anies